Jangan Sampai Salah Beli! Tips Mengecek Kondisi Rangka Mobil Bekas
Selain memperhatikan kondisi rangka mobil, Anda juga perlu memeriksa nomor rangkanya. Pemeriksaan tersebut umumnya dilakukan pada urutan paling awal.
Pengecekan nomor rangka mobil ini bertujuan untuk memastikan bahwa deretan angka yang ada di sasis telah sesuai dengan angka yang ada di dokumen seperti STNK dan BPKB.
Lebih baik Anda tidak membeli mobil yang memiliki nomor rangka tidak jelas, ada goresan dan bekas cat ulang. Mengapa? Karena Kemungkinan mobil tersebut dalam kondisi yang bermasalah.
Dapatkan berbagai tips memilih kendaraan hanya di Website Resmi Dealer Dwiperkasa Mobiltama