Sering Disepelekan Pengemudi Mobil, Ini Dia Macam Fungsi dan Jenis dari Sabuk Pengaman Mobil
 
                        Meski jarang ditemukan di mobil baru, Lap Belt atau Sabuk Pangkuan adalah jenis sabuk pengaman paling lama. Meski melindungi bagian pinggang, namun bagian lain seperti badan dan kepala tidak terlindungi oleh sabuk pengaman jenis ini.
2. Sabuk Pinggang
Jenis sabuk pengaman ini melindungi bahu dan bagian dari tubuh lainnya. Karena, sabuk pinggang bisa disesuaikan dari bahu penumpang. Fungsinya pun sama, untuk meredam akibat dari kecelakaan.
3. Sabuk Tiga Titik
Sabuk pengaman jenis ini dibuat dengan membentang dari bahu, melintasi dada, dan berakhir di pangkuan pengendara. Yang istimewa dari jenis sabuk pengaman ini adalah bisa meredam benturan dari tiga titik badan pengendara.
 
                                 
                                