Website Resmi Dwiperkasa Mobiltama

Berita

Kumpulan informasi terbaru dari Suzuki hingga tips dan trik berkendara ada disini.

    Banner Image Mobile Banner Image

    Kenali Fungsi Magnetic Clutch AC dan Efek Kerusakannya

    Air Conditioner (AC) menjadi komponen mobil yang hukumnya wajib berfungsi baik sebagai penyejuk bagian dalam kendaraan. AC dapat membantu mengontrol suhu, kelembapan, sirkulasi udara, juga dapat membersihkan udara di dalam mobil.

    AC mobil memiliki banyak komponen di dalamnya. Salah satunya adalah magnetic clutch. Magnetic clutch AC disebut juga kopling magnet ialah komponen pendukung namun tetap memiliki peran yang penting. 

    Komponen lain pada AC yaitu pulley akan berputar mengikuti putaran mesin yang terhubung melalui fan belt. 

    Apa Fungsi dari Komponen Ini?